Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2018

Social Project?

Halo, namaku Ervina Ruth Priya Sambada. Aku lahir di Klaten, sebuah kota kecil di Jawa Tengah pada 17 Juli 1999. Sekarang aku berumur 19 tahun. Kini aku sedang dalam perjuanganku untuk menggapai mimpiku, menjadi seorang dokter. Sebenarnya bukan murni mimpiku, lebih tepatnya adalah mimpi orang tuaku, mimpi ayahku. Ayahku sangat ingin punya anak yang berada di bidang kesehatan, dan beliaulah yang memintaku untuk berada di profesi ini kelak. Banyak sekali naik turun yang aku hadapi selama kuliah di jurusan ini. Mungkin di awal aku sangat bahagia dan bersemangat karna mampu lolos dan mengalahkan banyak sekali orang diluar sana untuk meraih 1 kursi pendidikan di fakultas ini. Di lain sisi, aku yang kala itu masih berumur 16 tahun dan harus mulai benar-benar hidup mandiri di kota Solo, dengan berbagai latar belakang dan kepribadian teman-teman baruku, aku merasa syok. Aku terkagetkan pada kenyataan bahwa inilah kehidupan. Aku harus bisa bergaul di antara orang-orang yang berasal dar

Tomorrow is my first and my last

Besok, Selasa, 25 September 2018, adalah asistensian pertamaku sebagai asisten Fisika di FK UNS, yang juga sekaligus menjadi asistensian terakhirku. aku takut banget. takut ga akan diperhatiin. takut akan diomongin sama adek-adeknya (yg mungkin malah lebih tua daripada aku).  soalnya lab fisika ini. ya.. taulah.. labnya menurutku ga semenarik lab lab lain.. dan ya menurutku aplikasi klinisnya ga begitu banyak dan dari pengalamanku ga begitu dijelasin, jadi ya pada ogah2an gitu di lab ini. Tapi I put on high hope that this year, lab ini akan jadi lab yang berbeda yang lebih menyenangkan dari tahun tahun sebelumnya. at least anak-anak pada ga tidur pas asistensian atau praktikum. Berdoa saja deh. Aku pengen banget bisa dapet kesempatan kaya gini. ngajarin, ngomong di depan orang banyak, adek tingkat. nyalurin ilmu. yah, meskipun ini bukan lab yang aku pengenin buat jadi asisten, tapi ya aku bersyukur banget udah dikasih kesempatan. aku mau mencari pengalaman dari sini. bagaima